Sejarah Desa



SEJARAH DESA
Desa Selodakon dulu adalah hutan belantara yang dibabat oleh beberapa orang, diantaranya ;
-. Kakek lembu sekar
-. Kakek lembu sari
-. Buyut  srini
-. Buyut jeliyo
-. Dan beberapa kakek lain yang tidak diketahui identitasnya.
Keseluruhan merupakan ada ikatan keluarga yang berasal dari suku sunda Jawa Barat.
Nama Selodakon awalnya dari ditemukannya sebuah batu besar yang berundak – undak, istilah bahasanya berasal dari bahasa jawa, “ Selo “ artinya batu dan “ Dakon” artinya naik / berundak – undak, sehingga desa tersebut diberi nama desa “ SELODAKON”
Awalnya desa Selodakon adalah pemecahan desa dari desa Darungan, nama – nama kepala desa yang pernah menjabat di desa mulai pertama sampai sekarang yaitu ;
1
Sebelum tahun 1902 Pemerintah Desa Selodakon menjadi satu dengan desa Darungan
2
Tahun 1902 s/d 1933
Joyo laksono kasmudin
3
Tahun 1933 s/d 1951
P.Alipa astamun
4
Tahun 1951 s/d 1952
(PD) P.Riyama
5
Tahun 1952 s/d (3 bulan)
Sastrodirjo
6
Tahun 1952 s/d 1971
P.Iyam samsu
7
Tahun 1971 s/d 1975
(PD) Suparman Saeng
8
Tahun 1975 s/d 1984
Karteker H. Ridwan
9
Tahun 1984 s/d (3 bulan)
(PD) Kasdoe
10
Tahun 1984 s/d 1993
Moch. Amir
11
Tahun 1993 s/d 1994
(PD) Ngadiyono
12
Tahun 1994 s/d 2002
Saheri
13
Tahun 2002 s/d (2 bulan)
(PJ) Abdul Manan
14
Tahun 2002 s/d 2007
H. Abd Azis
15
Tahun 2007 s/d (15 hari)
(PJ) Sugeng Haryanto
16
Tahun 2007 s/d 2013
H. Abd Azis
17
Tahun 2013 s/d (2 bulan)
(PJ) Suryanto, SAP
18
Tahun 2013 s/d sekarang
Tomo Haryanto
  
Web Master


             ttd


(SURYANTO, SAP)                                                                                                                        

2 komentar: